Psikologis - Ashefa Griya Pusaka

Psikologis

Tes Gangguan Kepribadian

Tes Gangguan Kepribadian dengan 5 Pertanyaan Berikut Ini!

Gangguan kepribadian terkadang seringkali tak disadari. Padahal gangguan kepribadian ini bisa ditandai dengan adanya perubahan baik secara fisik ataupun emosional seseorang. Hal tersebut juga bisa berpengaruh terhadap hubungannya dengan orang lain. Salah satu pencegahannya adalah dengan melakukan tes gangguan kepribadian. Tes gangguan kepribadian yang bisa dilakukan ini bisa menilai gangguan kepribadian apa yang sedang dialami.

Mental Down

Mengenal Gejala Mental Down

Bila anda mengalami stres berat dan merasa sangat tertekan, boleh jadi anda terkena mental down. Umumnya istilah mental down atau mental breakdown diterapkan dalam menggambarkan kondisi stres berat dan kegelisahan. Orang yang menderita biasanya sulit mengerjakan aktivitas keseharian. 

Melihat Foto Wanita Cantik Bermanfaat Bagi Kesehatan Otak

Melihat Foto Wanita Cantik Bermanfaat Bagi Kesehatan Otak

Melihat foto wanita cantik bermanfaat bagi kesehatan otak. Penelitian yang dimuat di jurnal Evolutionary Psychology membuktikan jika melihat foto wanita cantik bisa merangsang kemampuan dan kesehatan otak. Fenomena tersebut bisa dibuktikan menggunakan dua percobaan yang dijalankan East Carolina University. Tujuan riset itu yakni untuk melihat efek melihat foto lawan jenis yang cantik atau ganteng pada otak.

Psikolog Terbaik Di Indonesia

Inilah Deretan Psikolog Terbaik Di Indonesia

Psikolog terbaik di Indonesia banyak sekali diantaranya ada Dr. Seto Mulyadi yang sering dipanggil kak Seto, Dra. Niniek L Karim, Prof. Dr Sawitri, Dr. Monty, Prof Dr. Slamet dan lainnya. Mereka sudah mempunyai pengalaman yang panjang tentang ilmu psikologi, ada yang mengajar di Fakultas Psikologi, membuka praktek sendiri dan menjadi pendiri salah satu Fakultas Psikologi 

Tes Psikologis Kejiwaan dan Jenisnya

Tes Psikologis Kejiwaan dan Jenisnya

Tes psikologis kejiwaan merupakan suatu pemeriksaan yang bisa digunakan untuk mengetahui bagaimana psikologis kejiwaan seseorang. Tes psikologis kejiwaan juga dikenal dengan psikometri. 

Ciri-ciri Stress Psikologis

Ciri-ciri Stress Psikologis, Kamu Harus Tahu!

Ada beberapa ciri-ciri stress psikologis yang bisa menandai bahwa seseorang mengalami stres diantaranya seperti mood swing, mudah marah dan sensitif, merasa terlalu emosional, sulit berkonsentrasi, gangguan tidur dan tidak memiliki motivasi hidup. 

Ciri-ciri Orang Dewasa Secara Psikologis atau Mental

Ciri-ciri Orang Dewasa Secara Psikologis atau Mental

Ciri-ciri orang dewasa secara psikologis atau mental adalah seperti memikirkan atau menyelesaikan masalah dengan matang, emosi lebih stabil, memikirkan masa depan, serius terhadap hubungan dan terbuka pada pendapat orang lain. Masa dewasa merupakan transisi dari masa remaja menuju masa yang lebih baik lagi. Pada masa dewasa tidak hanya dapat dilihat dari usia saja namun juga dilihat dari perkembangan psikologis atau mentalnya. 

Mental OCD artinya

Apa itu Mental OCD?

Obsessive Compulsive Disorder (OCD) yaitu bentuk gangguan kesehatan mental yang diderita oleh sebagian orang di dunia. Mental OCD artinya gangguan jiwa yang dicirikan dengan adanya gambaran klinis tindakan (kompulsi) yang bersifat obsesif dan pikiran yang bersifat obsesif atau berulang.

Kapan Harus ke Psikolog

Kapan Harus ke Psikolog? Kamu Harus Tau!

Kapan harus ke psikolog? Kondisi yang mengharuskan seseorang pergi ke psikolog adalah saat masalah psikologis sudah sangat mengganggu, sering berhalusinasi, stres jangka panjang karena tidak dapat menyelesaikannya dengan cara apapun, mengalami macam-macam kejadian traumatis dan sering menyakiti diri sendiri.

Scroll to Top